GERBANG KENDALI: Membangkitkan Semangat Pemuda Peduli di Kelurahan Ketanggi Kabupaten Ngawi
Inovasi Gerbang Kendali (gerakan bangkit ketanggi dan pemuda peduli) bertujuan untuk menggerakkan kepedulian pemuda di lingkungan Kelurahan Ketanggi terhadap pembangunan daerah dan masalah sosial, termasuk penanganan stunting dan peningkatan pelayanan publik. Inisiator inovasi ini adalah Pemerintah Daerah Kabupaten Ngawi, dengan pemuda sebagai penggerak utama dalam pelaksanaan program. Uji coba inovasi dimulai pada 01 Desember 2023, […]