BAPPEDA Ngawi Dorong Inovasi di Sekolah dan Kelurahan : Respon Tanggap Terhadap Kebutuhan Lokal
30 April 2024 – Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (BAPPEDA) Ngawi menggelar sosialisasi tentang inovasi daerah yang bertujuan untuk mendorong perkembangan di lingkup pendidikan menengah atas dan lingkup kelurahan di Kabupaten Ngawi. Acara ini diadakan sebagai upaya untuk memperkuat kreativitas lokal dan menghadirkan solusi inovatif bagi tantangan yang dihadapi oleh masyarakat setempat. Menyikapi dorongan inovatif ini, […]