Oktober 2023

KONSULTASI DAN KOORDINASI TERKAIT TAHAPAN DAN PENYUSUNAN RPJPD KABUPATEN NGAWI TAHUN 2025-2045

Jakarta, 23 – 24 Oktober 2023. Bappeda Kabupaten Ngawi yang diwakili oleh Sekretaris, Kepala Bidang Perencanaan Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Jabatan Fungsional Tertentu (JFT), Jabatan Fungsional Umum (JFU) melakukan Konsultasi dan Koordinasi Tahapan dan Penyusunan RPJPD Kabupaten Ngawi Tahun 2025-2045 di Ditjen Bina Pembangunan Daerah Kementerian Dalam Negeri dan Kementerian Pembangunan Nasional (BAPPENAS). Kepala […]

KONSULTASI DAN KOORDINASI TERKAIT TAHAPAN DAN PENYUSUNAN RPJPD KABUPATEN NGAWI TAHUN 2025-2045 Read More »

Forum Group Discussion (FGD) dengan Tema “Terwujudnya Sumber Daya Manusia yang Unggul dan Berdaya Saing”

Ngawi, 31 Oktober 2023. Bidang Perencanaan, Pengendalian, dan Evaluasi Bappeda Kabupaten Ngawi Mengadakan Forum Group Discussion (FGD) dalam rangka Penyusunan Visi, Misi, Tujuan, Sasaran, dan Arah Kebijakan Rancangan Awal Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kabupaten Ngawi Tahun 2025-2045. Forum ini laksanakan di Aula Bappeda Ngawi, Forum Group Discussion dilaksanakan di Aula Bappeda Kabupaten Ngaw.

Forum Group Discussion (FGD) dengan Tema “Terwujudnya Sumber Daya Manusia yang Unggul dan Berdaya Saing” Read More »

Bappeda Ngawi Menerima Tim LPPM Unipma Madiun untuk Kerjasama KKN Tahun 2023

Ngawi, 31 Oktober 2023 – Dalam rangka memperkuat kerjasama dalam pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata (KKN) tahun 2023, Bidang Penelitian dan Pengembangan (Litbang) Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Ngawi menerima kunjungan tim dari Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) UNIPMA pada hari Selasa, tanggal 31 Oktober 2023. Kunjungan ini bertujuan untuk membahas rencana kerjasama antara

Bappeda Ngawi Menerima Tim LPPM Unipma Madiun untuk Kerjasama KKN Tahun 2023 Read More »

Bappeda Ngawi Gelar Sosialisasi Perpajakan dalam Forum TJSP/CSR

Ngawi, 31 Oktober 2023 – Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Ngawi menggelar Sosialisasi Perpajakan dalam Forum Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (TJSP) dan Corporate Social Responsibility (CSR) di Pendopo Wedya Graha Kabupaten Ngawi pada hari Selasa, 31 Oktober 2023. Acara ini dibuka oleh Asisten Perekonomian dan Pembangunan, Ir. Yusuf Rosyadi, yang turut mengundang perwakilan dari

Bappeda Ngawi Gelar Sosialisasi Perpajakan dalam Forum TJSP/CSR Read More »

Evaluasi Risk Register oleh Inspektorat

Senin, 30 Oktober 2023 Dalam rangka Pelaksanaan Management Resiko, Bappeda Kabupaten Ngawi mengikuti Evaluasi Penyusunan Risk Register Pemda oleh Inspektorat yang bertempat di Aula Bappeda. Dalam hal ini Bappeda diwakili oleh Kepala Bidang Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Kepala Bidang Pemerintah dan Pembangunan Manusia serta Fungsional Perencana bidang rendalev. Kegiatan ini dalam rangka evaluasi

Evaluasi Risk Register oleh Inspektorat Read More »

FGD Kajian Background Study Pembangunan Manusia

Bertempat di ruang Kepala Bidang PPM Bappeda, Kabid PPM memimpin kegiatan Forum Group Discussion (FGD) dengan kajian background study pembangunan manusia dalam penyusunan Rancangan Pemerintah Jangka Panjang tahun 2025-2045, Senin (30/10/2023). FGD yang turut dihadiri lima OPD terkait yaitu Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, Dinas Kesehatan, Dinas Koperasi dan Usaha Mikro, Dinas Perdagangan, Perindustrian dan Tenaga

FGD Kajian Background Study Pembangunan Manusia Read More »

Kunjungan Bappeda Litbang Kabupaten Magetan : Transfer Knowledge Penyusunan Rencana Induk dan Peta Jalan Pemajuan IPTEK

Ngawi, 30 Oktober 2023 – Kabid Litbang (Kepala Bidang Penelitian dan Pengembangan) serta JFT (Juru Fungsional Terampil) Bappeda (Badan Perencanaan Pembangunan Daerah) Kabupaten Ngawi menyambut kunjungan dari rekan sejawat dari Bappeda Litbang Kabupaten Magetan dalam rangka transfer knowledge terkait penyusunan Rencana Induk dan Peta Jalan Pemajuan IPTEK (Ilmu Pengetahuan dan Teknologi) tahun 2023. Kunjungan yang

Kunjungan Bappeda Litbang Kabupaten Magetan : Transfer Knowledge Penyusunan Rencana Induk dan Peta Jalan Pemajuan IPTEK Read More »

Identifikasi Audit Kasus Stunting

Seperti kita ketahui bersama, persoalan stunting telah menjadi agenda pembangunan Nasional, dan pada tahun 2022 prevalensi stunting di Kabupaten Ngawi masih berada di angka 28,5%. Stunting tidak hanya mengenai pertumbuhan anak yang terhambat, namun juga berkaitan dengan perkembangan otak yang kurang maksimal. hal ini menyebabkan kemampuan mental dan belajar yang di bawah rata-rata, dan bisa

Identifikasi Audit Kasus Stunting Read More »

Workshop Penguatan Kolaborasi UGM dengan Mitra Melalui Program KKN dan Pengabdian kepada Masyarakat untuk Peningkatan Perekonomian Desa : potensi kerjasama UGM dan Pemkab Ngawi

Yogyakarta, 27 Oktober 2023 – Direktorat Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Gadjah Mada (UGM) telah sukses menyelenggarakan Workshop Penguatan Kolaborasi UGM dengan Mitra Melalui Program Kuliah Kerja Nyata (KKN) dan Pengabdian kepada Masyarakat untuk Peningkatan Perekonomian Desa. Workshop yang berlangsung selama dua hari, Kamis hingga Jumat, 26 – 27 Oktober 2023, di Grand Rohan Jogjakarta, menjadi

Workshop Penguatan Kolaborasi UGM dengan Mitra Melalui Program KKN dan Pengabdian kepada Masyarakat untuk Peningkatan Perekonomian Desa : potensi kerjasama UGM dan Pemkab Ngawi Read More »

Pentingnya GDBK bagi Pembangunan Jangka Panjang

Grand Design Pembangunan Kependudukan yang selanjutnya disingkat GDPK merupakan arahan kebijakan yang dituangkan dalam program lima tahunan bagi pelaksanaan pembangunan kependudukan yang terdiri dari pengendalian jumlah penduduk, peningkatan kualitas penduduk, pembangunan keluarga, penataan dan pengaturan persebaran/ mobilitas penduduk serta pembangunan database dan administrasi kependudukan. Dalam penyusunan GDPK terdapat urgensi lanjutan yakni menyediakan kerangka pikir dan

Pentingnya GDBK bagi Pembangunan Jangka Panjang Read More »

Scroll to Top